16 Juli 2021

KONSELING ONLINE GRATIS !!! - LSO Peer Counseling OASIS



Halo teman-teman... ada kabar baik nih
Pada kesempatan kali ini, kami membuka layanan konseling online secara gratis untuk mahasiswa UIN Maulana Malik Ibrahim Malang dan pelajar atau mahasiswa secara umum yang merasakan dampak psikologis dari pandemi covid-19.

Waktu Konseling
Senin-Jumat
Pukul 08.00 - 16.00 WIB
Sabtu 
Pukul 08.00 - 14.00 WIB

(*) Silahkan menghubungi kontak konselor sesuai dengan hari dan waktu yang telah terjadwal.

(*) Layanan Konseling ini berlaku selama masa PPKM

0 comments

Posting Komentar