Assalamualaikum manteman semuaaaa.
Masih ingatkah kalian pada semboyan mahasiswa yang dengan semangatnya selalu digemborkan pada saat ospek?
Jadi begini, katanya sih mahasiswa adalah agent of change! Masa sih? Bukannya aktivitas yang di prioritasin adalah rebahan ya? Hehehe.
Nah, jadi begini kawan, semenjak kian merebaknya virus covid-19 yang belum juga usai, alat pelindung diri atau yang biasa disingkat APD stoknya udah mulai langka nih. Terutama untuk wilayah Kota Malang. Hal ini juga bahkan disampaikan sendiri oleh Walikota Malang Bapak Sutiaji yang menyebut jika APD di beberapa rumah sakit saat ini kian menipis. Padahal ada banyak pasien dalam pengawasan (PDP) yang setiap hari harus segera mendapatkan penanganan.
Berita: Wali Kota Sebut APD Tenaga Medis di Kota Malang Menipis
Nah, sekaranglah saat bagi kaum rebahan untuk unjuk diri. Supaya ndak cuma jadi yel-yel sorak-sorai aja gitu~.
Mari kita buktikan dengan aksi yang nyata! Daripada sibuk mengeluh, sibuk menghujat dan menyalahkan, sepertinya berpartisipasi dalam memberikan donasi bukanlah pilihan basi untuk melakukan sebuah aksi.
Yoks!! Kita semua sama-sama berdonasi. Menyumbangkan sedikit rejeki bagi garda terdepan tim kesehatan NKRI. Donasi sepenuhnya akan dialihkan untuk pembelian APD sehingga mereka tetap bisa aman saat menangani pasien Covid-19.
Tunggu apalagiii, kuy donasi.
Transter rekening melalui:
BRI : 012501027093505
a.n Alifa Fadia Ainaya
BNI Syariah : 0698971171
OVO & Dana : 087723774577
a.n Hafid Asfiyanto
Konfirmasi transfer: bit.ly/konfirmasi-oasis
Perlu bantuan? Hubungi kami: oasiscounseling.or.id/hubungi-kami
#CukupDariRumah, kamu sudah bisa memberikan perlindungan untuk para pahlawan medis yang tengah berjuang melawan corona.
Update 1 Mei 2020
0 comments
Posting Komentar